Yogyakarta, 8-9 Agustus 2023, Bidang Publikasi Ilmiah, Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Ahmad Dahlan (BPI LPPM UAD) dengan sukses menyelenggarakan kegiatan workshop dan monitoring selama dua hari dalam rangka persiapan submit scopus. Kegiatan ini dihadiri oleh Tim MAJU BPI dan pengelola jurnal dilingkungan Universitas Ahmad Dahlan.

Workshop dimulai dengan sesi sambutan dan selanjutnya pemaparan materi yang disampaikan oleh Andri Pranolo S.Kom., M.Cs. yang memaparkan mengenai persiapan submit scopus. Dalam pemaparanya, menekankan pentingnya peran editor dan pengelola jurnal dalam memastikan teknis penyajian konten yang efektif kepada pembaca Beliau menegaskan bahwa peran mereka sangat berfokus pada memastikan kualitas isi tulisan dan presentasi yang tepat kepada audiens.

Selanjutnya, setiap pengelola jurnal berkesempatan untuk membagikan perkembangan terkait penulisan artikel dalam jurnal masing-masing. Selain itu, mereka juga mendapatkan pembaruan terkait fitur terbaru dalam Open Journal Systems (OJS) dan dilanjutkan dengan sesi diskusi oleh pengelola jurnal dan Tim MAJU BPI.

Kegiatan workshop dan monitoring dalam rangka persipan submit scopus berlangsung dengan lancar dan dapat memberikan insight berharga bagi pengelola jurnal di lingkungan Universitas Ahmad Dahlan. Semoga setelah terlaksananya kegiatan workshop dan monitoring dalam rangka persipan submit scopus dapat bermanfaat bagi kita semua. Aamiin…

WORKSHOP AND MONITORING PREPARATIONS OF SCOPUS SUBMITS

Yogyakarta, 8-9 August 2023, Bidang Publikasi Ilmiah, Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Ahmad Dahlan (BPI LPPM UAD) successfully organized workshop and monitoring activities for two days in order to prepare submit scopus. The event was attended by the BPI MAJU team and journal managers around Universitas Ahmad Dahlan.

The workshop began with a reception session and subsequent presentation of material submitted by Andri Pranolo S.Kom., M.Cs. which presented on the preparation of submit scopus. In his exhibition, he emphasized the importance of the role of editors and journal managers in ensuring the technical presentation of effective content to readers.

Furthermore, each journal manager has the opportunity to share developments related to writing articles in their own journal. Besides, they also get updates related to the latest features in Open Journal Systems (OJS) and continued with a discussion session by the journal manager and the BPI MAJU Team.

The workshop and monitoring activities for the purpose of submit scopus are going smoothly and can provide valuable insight for journal managers in the Ahmad Dahlan University environment. Aamiin…